Langsung ke konten utama

Postingan

Postingan Popular

7 Cara Mengelola Stres di Tengah Hiruk-Pikuk Kehidupan

Bak teman karib, rasanya stress telah jadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita saat ini. Bagaimana tidak, ada saja hal yang bikin kamu merasa burnout mulai dari tuntutan pekerjaan, urusan keluarga, hingga berbagai tanggung jawab lainnya sering kali membuat pikiran terasa berat. Kalau berkepanjangan ya ujungnya bakal ganggu kesehatan mental kamu. Nggak heran sih kalau banyak diantara kita yang merasa kewalahan hadapi hiruk-pikuk kehidupan sehari-hari. Syukur-syukur bila kamu sadar diri lalu cari metode untuk atasi stress, tetapi sayangnya nggak semua orang jeli menyadari hal ini. Namun, nggak perlu khawatir, ada lho cara sederhana yang bisa kamu lakuin untuk membantu jaga keseimbangan hidup sekaligus pelan-pelan mengurangi stress. Apa aja sih? Yuk simak penjelasan ini sampai selesai! 7 Cara Mengelola Stres di Tengah Hiruk-Pikuk Kehidupan Ilustrasi alami stres (freepik.com/ prostooleh ) 1. Latih Pernapasan dengan T eknik 4-7-8 Tahu nggak sih kalau t eknik pernapasan in...

Postingan Terbaru

Nggak Perlu Ribet, Begini 8 Cara Efektif Atasi Rasa Malas

8 Kebiasaan Kecil yang Bisa Mengubah Hidupmu dalam 30 Hari

5 Kebiasaan Positif yang Bisa Membantu Mengurangi Stres Harian

3 Kebiasaan yang Wajib Dibangun oleh Penulis Pemula

Nggak Semua Orang Sanggup, Inilah 6 Alasan Sederhana Kenapa Menikah Itu Sulit

Bahagia Itu Sesederhana Menikmati Makanan Enak

Wajib tahu! Ini 6 Alasan mengapa percaya diri itu penting

6 Cara Menghadapi Rasa Nggak Percaya Diri